RPP Kelas 1 Format Matriks Tema Diri Sendiri (sub tema: Bermusyawarah)

02 February, 2010

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

No. : 27/Tempat /I/ 2/ ... - ...

Satuan Pendidikan :

Kelas : I

Tema : Tempat

Subtema : Bermusyawarah

Waktu : 5 hari x 5 x 35 menit

I. Mata Pelajaran, Kompetensi Dasar, dan Indikator

No

Mata Pelajaran

Kompetensi Dasar

Indikator

1.

Pendidikan Kewarganegaraan

3.1 Menjelaskan hak-hak anak untuk bermain, belajar dengan gembira, dan didengar pendapatnya

3.1.3 Menceritakan pengalaman saat mengajukan pendapat

3.1.5 Menyebutkan hak-hak
siswa di sekolah

2.

Bahasa Indonesia

6.2 Melakukan percakapan sederhana dengan menggunakan kalimat dan kosa kata yang sudah dikuasai

6.3 Menyampaikan rasa suka atau tidak suka tentang suatu hal atau kegiatan dengan alasan sederhana

7.1 Membaca lancar beberapa kalimat sederhana yang terdiri atas 3- 5 kata dengan intonasi yang tepat

8.1 Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf tegak bersambung

6.2.1 Membaca percakapan secara berpasangan

6.2.2 Memerankan percakapan secara berpasangan

6.3.1 Mengungkapkan perasaan suka tentang suatu hal atau kegiatan dengan alasan sederhana

6.3.2 Mengungkapkan perasaan tidak suka tentang suatu hal atau kegiatan dengan alasan sederhana

7.1.1 Membaca teks dengan lancar dan intonasi yang tepat

8.1.1 Menuliskan kalimat sederhana dengan ejaan yang benar

3.

Matematika

4.4 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan dua angka

4.4.3 Mengurangkan 2 bilangan 2 angka

4.4.4 Mengurangkan 2 bilangan 2 angka dan 1 angka

4.

Seni Budaya dan Keterampilan

7.1 Mengidentifikasi
unsur rupa pada
benda di alam sekitar

7.1.1 Menyebutkan warna benda di alam sekitar sesuai aslinya

5.

Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

1.1 Memraktikan gerak dasar jalan, lari, dan lompat dalam permainan sederhana serta nilai sportivitas, kejujuran, kerjasama, toleransi dan percaya diri

1.1.1 Melakukan permainan secara berpasangan

II. Kegiatan Belajar

Hari / Tanggal

Kegiatan Belajar

Waktu

Sarana Sumber

Catatan Guru

I.

Pembukaan :

1. Menyanyikan lagu yang berjudul Waktu Sekolah Usai ciptaan Ibu Sud.

Inti :

2. Membaca nyaring bacaan yang berjudul Surat Undangan.

3. Menghafalkan percakapan dan memerankan secara berpasangan di depan kelas.

4. Melengkapi kalimat dengan kata tanya apa dan siapa.

5. Membuat kalimat dengan kata tanya apa dan siapa

Penutup :

6. Mendengarkan cerita yang berjudul Lebah Matahari.

35 menit

105 menit

35 menit

Teks lagu ”Waktu Sekolah Usai”.

Teks bacaan Surat Undangan.

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 2-4.

Cerita ”Lebah Matahari”.

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 5-7.

II.

Pembukaan :

1. Menyanyikan lagu yang berjudul Pergi Belajar ciptaan Ibu Sud.

Inti :

2. Membaca nyaring bacaan yang berjudul Pembagian Nilai Tengah Semester.

3. Menjawab pertanyaan bacaan secara lengkap.

4. Mengamati gambar yang menunjukkan hak anak di sekolah.

5. Mewarnai kartu kata yang menunjukkan hak anak di sekolah.

6. Mengurangkan dua kumpulan benda.

Penutup :

7. Bermain skiping.

35 menit

105 menit

35 menit

Teks lagu Pergi Belajar.

Teks bacaan Pembagian Nilai Tengah Semester.

Gambar-gambar yang menunjukkan hak anak di sekolah.

Benda-benda di kelas.

Skiping

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 8 - 14

III

Pembukaan :

1. Menyanyikan lagu yang berjudul Lagu Gembira ciptaan Ibu Sud.

Inti :

2. Mengungkapkan perasaan suka tentang suatu kejadiaan yang disukai.

3. Mengungkapkan perasan tidak suka tentang suatu kejadian yang tidak disukai.

4. Membuat kalimat berdasarkan gambar.

5. Melengkapi kalimat dengan kata depan di, ke, dari.

6. Mengurangkan dua bilangan dua angka dengan cara bersusun panjang.

Penutup:

7. Mendengarkan cerita dari guru yang berjudul Kisah Ali

35 menit

105 menit

35 menit

Teks Lagu Gembira

Gambar-gambar

Benda-benda di sekitar.

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 15- 20.

Cerita Kisah Ali

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 20-21.

IV

Pembukaan :

1. Menyanyikan lagu yang berjudul Kring,Kring, Kring Ada Sepeda ciptaan Pak Kasur.

Inti :

2. Membaca nyaring bacaan yang berjudul Mendapat Hadiah.

3. Menjawab pertanyaan bacaan secara lengkap.

4. Mengurangkan dua bilangan duaangka dengan cara bersusun pendek.

Penutup :

5. Mendengarkan cerita dari guru yang berjudul Minta Maaf.

35 menit

105 menit

35 menit

Teks lagu Kring,Kring, Kring Ada Sepeda.

Teka bacaan Mendapat Hadiah

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 23-27.

Cerita Minta Maaf. Buku Tematik 1G Grasindo halaman 27-29.

V.

Pembukaan :

1. Menyanyikan lagu yang berjudul Bertamasya ke Desa ciptaan Pak Dal.

Inti

2. Membaca nyaring bacaan yang berjudul Musyawarah Keluarga.

3. Mengamati gambar tentang keluarga sedang mengadakan musyawarah di ruang keluarga.

4. Menjawab pertanyaan berdasarkan gambar.

5. Menuliskan tata tertib saat bermusyawarah.

6. Melengkapi kalimat dengan kata yang tersedia.

7. Melengkapi kalimat dengan kata karena atau dan.

8. Mewarnai gambar keluarga sedang mengadakan musyawarah.

Penutup :

9. Mendengarkan cerita tdari guru yang berjudul Aku Rindu Ayah.

35 menit

105 menit

35 menit

Teks lagu Bertamasya ke Desa.

Teks bacaan Musyawarah Keluarga.

Gambar musyawarah keluarga.

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 30- 35.

Cerita Aku Rindu Ayah.

Buku Tematik 1G Grasindo halaman 35- 38.


III. Penilaian

No

Mata Pelajaran

Penilaian

Keterangan

Bentuk

Teknik

1.

Pendidikan Kewarganegaraan

2.

Bahasa Indonesia

3.

Matematika

4.

Seni Budaya dan Keterampilan

5.

Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

6.

...................., .................... 200...

Mengetahui,

Kepala Sekolah, Guru Kelas I

________________ _______________

0 comments

Post a Comment

Jika berkenan, tinggalkan comment anda di sini!!! Terima kasih...

Terbanyak Dikunjungi